Panggung Spektakuler Show Indonesian Idol yang disiarkan oleh RCTI malam Sabtu tanggal 21 Maret 2014 membawa tema “Idol Present The Soundtrack”.
Sembilan finalis Indonesian Idol 2014 menampilkan performance terbaiknya malam ini dengan kehadiran juri tamu Raisa yang menggantikan Titi DJ yang berhalangan hadir.
Berikut adalah judul lagu yang dibawakan oleh ke-9 finalis di panggung spekta ke-5:
- Yuka – Sweet Disposition
- Ubay – Dalam Mihrab Cinta
- Virzha – Unchained Melody
- Sarah – There You’ll Be
- Windy – Angel
- Yunita – Tough Lover
- Gio – Life is Not Easy
- Nowela – Let It Go (soundtrack film “FROZEN”)
- Husein – Skyfall
Dan yang masuk ke “bottom three” berdasarkan hasil voting pemirsa adalah Yunita, Sarah dan Yuka.
Mereka diwajibkan membawakan lagu agar tidak jadi pulang malam ini.
Berikut lagu yang dibawakan saat “save my life”:
- Yunita – All by Myself
- Sarah – Best Thing I Never Had
- Yuka – Seven Days in Sunny June
Dan yang harus pulang malam ini adalah …
Yunita, mohon maaf langkah kamu berhenti disini, kamu harus pulang meninggalkan panggung spektakuler show Indonesian Idol 2014.
Selama kepada 8 finalis, semoga minggu depan kalian dapat memberikan pertunjukan yang lebih baik lagi.
Sampai ketemu malam sabtu depan di panggung spektakuler show 6.. salam superr …